Apa Itu KB ?
Tindakan yang membantu pasangan suami istri untuk menghindari kehamilan yang tidak diinginkan, Mendapatkan kelahiran yang sangat diinginkan, Mengatur interval diantara kehamilan, Mengontrol waktu saat kelahiran dalam hubungan dengan umur suami istri, menentukan jumlah anak dalam keluarga.
Jenis – Jenis Metode Kontrasepsi :
Implan, Pil, Suntik, Kondom, IUD/AKDR , MOW, MOP
Implan :
Implan merupakan batang plastik berukuran kecil yang lentur, seukuran batang korek api, yang melepaskan progestin yang menyerupai hormon progesteron alami di tubuh perempuan.
Jenis Implan ada 2 macam :
Implan 1 batang dan implan 2 batang
Efektifitasnya :
Efektif sampai dengan 3 tahun
Cara Kerja :
Keuntungan :
Keterbatasan
Waktu pemasangan Implan:
Seorang perempuan dapat menjalani pemasangan implan kapanpun ia menghendaki selama yakin ia tidak hamil dan tidak ada kondisi medis yang menghambat.
Perempuan dengan kondisi berikut sebaiknya tidak menggunakan implan :
Referensi :
Pedoman Pelayanan Kontrasepsi dan Keluarga Berencana. Kementerian : Kemenkes RI., 2021
Sumber gambar:
Freepik (Free vector gynecology concept with professional) https://www.freepik.com/free-vector/gynecology-concept-with-professional_9883880.htm#page=2&query=KB implan&position=28&from_view=search&track=ais&uuid=85820de0-2276-4158-9718-a31671c6e7d9